Cara Membuat User dan Grant Privileges MySQL

1. Login MySQL

 

$ mysql -uroot -p

2. Membuat User MySQL

 

mysql> CREATE USER 'userbaru'@'localhost' IDENTIFIED BY 'password_userbaru';

 

catatan:

 

Pada perintah di atas bagian hostname diatur ke localhost,

 

yang berarti bahwa pengguna akan dapat terhubung ke server MySQL hanya dari localhost

 

(yaitu dari sistem tempat MySQL Server berjalan).

 

untuk meberikan akses dari host lain, maka ubah bagian hostname (localhost) dengan ip tertentu

 

yang akan kita berikan akses.

  • memberikan akses kepada ip komputer 18.18.0.2

 

CREATE USER 'userbaru'@'l8.18.0.2' IDENTIFIED BY 'password_userbaru';

  • meberikan akses dari ip manapun gunakan '%' sebagai host

 

CREATE USER 'userbaru'@'%' IDENTIFIED BY 'password_userbaru';

3. Privileges user mysql

 

Ada beberapa jenis privileges yang dapat diberikan ke akun pengguna.

  • ALL PRIVILEGES = memberikan semua hak istimewa ke akun pengguna.
  • CREATE = akun pengguna diizinkan membuat database dan tabel.
  • DROP = akun pengguna diizinkan untuk DROP basis data dan tabel.
  • DELETE = akun pengguna diizinkan untuk menghapus tabel tertentu.
  • INSERT = akun pengguna diizinkan untuk memasukkan data tabel tertentu.
  • SELECT = akun pengguna diizinkan membaca basis data.
  • UPDATE = akun pengguna diizinkan untuk memperbarui baris tabel.

 

Untuk memberikan hak khusus ke akun pengguna, dapat menggunakan sintak berikut:

  • akses membaca sebagian table dari database tertentu dengan akses dari ip manapun

 

GRANT SELECT ON namadatabase.namatable TO usermysql@'%' IDENTIFIED BY 'passworduser' with grant option;

  • akses istimewa ke semua table dari salah satu database akses dari salah satu ip kumputer/router

 

GRANT SELECT ON namadatabase.* TO usermysql@'ipkomputer' IDENTIFIED BY 'passworduser' with grant option;

  • akses istimewa ke semua table dari semua database akses dari salah semua ip kumputer/router

 

GRANT SELECT ON *.* TO usermysql@'%' IDENTIFIED BY 'passworduser' with grant option;

 

akhiri semua sintak di atas dengan

 

FLUSH PRIVILEGES;

4. cara melihat privileges user mysql tertentu

 

SHOW GRANTS FOR 'database_user'@'localhost';

5. menghapus privileges user mysql

 

REVOKE ALL PRIVILEGES ON database_name.* TO 'database_user'@'localhost';

6. menghapus user mysql tertentu

 

DROP USER 'user'@'localhost'

 

7. Update password user mysql

 

UPDATE user SET password=PASSWORD("passwordbaru") WHERE User='root';

 

Tutorial ini hanya mencakup dasar-dasarnya saja, tetapi harus menjadi awal yang baik bagi siapa saja yang ingin belajar cara membuat akun pengguna MySQL baru dan memberikan hak istimewa. semgoa bermanfaat

Rincian Artikel

ID Artikel:
5
Penilaian :